Minggu, 23 Desember 2018

Berapa Target Belanja Negara

Belanja Negara tahun anggaran 2018 dinilai lebih baik dari sebelumnya. Tahun anggaran 2018 akan segera berakhir, oleh karenanya Sri Mulyani Indrawati Menteri KEuangan RI meninlai bahwa kinerja pelaksana APBN (anggaran pendapatan dan Belanja Negara) telah membaik. Sri Mulyani juga berharap bahwa realisasi belanja negara untuk tahun 2018 lebih tinggi seperti pancapaian tahun yang lalu yaitu sebesar 95,8% dari target APBN.
Belanja Negara
Belanja Negara

Sri Mulyani menerangkan bahwa pihaknya berharap bahwa realisasi belanja akan membaik seperti tahun yang lalu yakni sebesar 95,8%. Menurut Sri Mulyani, pencairan anggaran untuk tahun 2018 telah mencapai 91,14% dari target sebessar 2.220,66 triliun rupiah hingga tanggal 21 Desember 2018. Sri Mulyani pun memandang bahwa kinerja pelaksana anggara telah membaik.

Hal ini dibuktikan dengan Revisi DIPA atau datar isian pelaksana anggaran yang turun drastis dari sebanyak 52.072 revisi pada tahun 2017 hingga menjadi 7.245 revisi sepanjang tahun 2018 hingga akhir bulan september yang lalu. Dengan tidak adanya revisian APBN maka dianggap telah membantu secara keseluruhan satuan kerja dala melaksanakan anggaran yang sesuai dengan rencana.

Dibalik Elektabilitas Prabowo Subianto Tergerus

Partai demokrat tidak khawatir Elektabilitas Prabowo Subianto terus menurun akibat TGB atau tuan guru bajang berpindah haluan dari Demokrat ke jajaran koalisi. Hinca Panjaitan, Sekretaris Jenderal Partai Demokrat menerangkan tidak akan menjadi maslaah dengan terjadinya perpindahan Gubernur NTB (nusa tenggara barat) Muhammad Zainul Majdi atau yang akrab disebut Tuan Guru Bajang berpindah ke partai koalisi dalam hal ini Golkar.
Elektabilitas Prabowo Subianto
Elektabilitas Prabowo Subianto

Hinca merasa yakin jika dengan masuknya TGB ke partai Golkar tidak akan serta merta mempengaruhi kekuatan elektabilitas calon presiden dan wakil presiden Nomor urut 02 Prabowo Subianto - sandiaga Uno. Hinca pun berasalan bahwa Eletabilitas Prabowo dan Sandiaga masinh dinilai unggul di Nusa tenggara barat.

Pengaruh tuan guru bajang di NTB diyakini tidak akan bisa untuk mengalihkan suara Prabowo untuk beralih ke Joko Widodo - Ma'ruf Amin. Hinca juga mnenyebutkan bahwa dala Pemilihan Presiden tidak bisa tarik gerbong di nusa tenggara barat. Tidak hanya itu juga, dengan pindahnya tuan guru bajang diproyeksikan tidak akan mempengaruhi partai demokrat karena masih banyaknya kader yang gemilang di tubuh partai demokrat.

Permintaan Insentif Pajak Industri Kreatif

Industri Kreatif memiliki permintaan untuk menerapkan skema pajak yang sesuai dengan karakter bisnisya. Pemerintah Indonesia telah memposisikan Industri kreatif sebagai suatu kekuatan yang baru bagi perekonomian Nasional pada masa - masa yang akan datang. Untuk itu, sama seperti dengan industri di sektor lain, Bekraf (badan ekonomi kreatif) memandang perlu adanya insentif pajak agar dapat mengakselerasi aktivitas bisnisnya.
Industri Kreatif
Industri Kreatif

Ricky J. Pesik, Wakil Kepala Bekraf (badan ekonomi kreatif) mengatakan bahawa pelonggaaran pajak yang telah diterapkan dirasa kurang tepat untuk diaplikasikan pada industri kreatif. Karena, karakter bisnis industri kreatif adalah salah satunya menjadikan kekayaan intelektual menjadi modal utamanya dan juga produksi yang dilakuakn dengan secara artisan.

Ricky juga menerangkan bahwa kebijakan insentif untuk ekspor pada saat ini sudah banyak akan tetapi masih bersifat secara komoditas dan juga pproduk yang diproduksi secara massal. Ricky juga menjelaskan bahwa pihaknya akan terus berkoordinasi dengan pemegang kepentingan termasuk kementerian untuk dapat menyempurnakan ekosistem insntif yang diadopsi untuk ekonomi kreatif.

Perempuan Tangguh Industri Migas

Industri Migas tanah air sempat mengalaimi pasang surut akibat adanya perang dagang antara Amerika serikat dengan tiongkok. Hal ini juga diperparah dengan adanya ketidakpastian ekonomi Global yang memaksa turunnya harga minyak dan gas alam yang merupakan komoditi Indonesia. Namun dibalik ganasnya persaingan industri minyak dan gas bumi global, terdapat wanita - wanita tangguh yang bekerja dibelakangnya.
Industri Migas
Industri Migas

Seperti Juliana, perempuan berusia 25 tahun yang sedang memaparkan penjelasan kepada sebanyak 20 orang di area RIg. Juliana menerangkan kondisi terkini terkait sumur minyak dan gas di Lapangan Tambakboyo yang merupakan bagian dari Blok Pangkah yang berlokasi sekitar 2 jam perjalanan dari epas pantai Surabaya Jawa timur.

Pemegang kontra lapangan minyak dan gas itu adalah PT Saka Enegri Indonesia yang tengah mengembangkan sumur eksplorasi ektigannya guna membuktikan adanya cadangan energi yang terseimpan disana. Juliana merupakan salah satu diantar abnyak pria yang bertugas di lapangan yang bertanggung jawab untuk kelancaran proyek minyak dan gas tersebut. Juli menyebutkan bahwa dengan memaparkan drilling tersebut diharapkan mereka akan paham overview terkait program sumurnya.

Jadwal Kampanye Visi Misi Prabowo

Mantan Presiden Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono meminta kepada calon presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto untuk dapat mengkampanyekan visi dan misinya. Kampanye Visi Misi Prabowo harus bisa menjawab segala persoalan yang membelit masyarakat Indonesia saat ini.
Kampanye Visi Misi Prabowo
Kampanye Visi Misi Prabowo

Untuk itu, Ketua Umum Partai Demokrat itu berpesan kepada Prabowo dan Sandi untuk lebih fokus dalam mengkampanyekan visi dan misi serta program kebijakan yang ditawarkan mulai awal tahun 2019 mendatang. Permintan tersebut disampaikan oleh SBY pada saat menerima Prabowo Subianto dirumahnya Jalan Mega Kuningan Timur VII Jakarta Selatan pada haru jumat tanggal 21 Desember 2018 yang lalu.

Pada pertemuan yang berlangusng selama 2 jam tersebut dhadiri juga oleh segenap jajaran BPN (badan pemenangan ansional) Prabowo Subianto - Sandiaga Uno. Selama ini, kampanye politik yang berkembang menurut SBY adalah tidak banyaknya ruang untuk masyarakat dalam mendengarkan cisi, misi dan juga penawaran program dari para pasangan calon Presiden dan Wakil Presiden. Menurut SBY, infomrasi yang sering muncul dipermukaan dari keuda pasangan calon presiden dan wakil presiden adalah banyaknya gimik politik.

Dimulainya Skema Pajak Freeport

Skema Pajak yang diajukan oleh PT Freeport akhirnya disetujui oleh pemerintah Indonesia. Pengajuan skema pajak yang diinginkan oleh PT Freeport Indonesia pada kontrak baru setelah tahun 2021 mendatang menggunakan skema nail down atau skema tetap. Hal ini tentunya sesuai dengan skema pajak yang diinginkan oleh PT Freeport Indonesia.
Skema Pajak
Skema Pajak

Dengan adanya skema pajak seperti itu, PT Freeport akan membayar sejumlah pajak seperti PPh atau pajak penghasilan sebesar 25%, PPN (pajak pertambahan nilai sebesar 10%, dan juga royalti untuk tembaga dengan pajak sebesar 4% serta royalti pajak sebesar 3,75% yang tidak akan berubah sampai tahun 2041 yang akan datang. PT Freeport memang akan membayar pajak yang lebih kecil jika dibandingkan ada saat memegang kontrak karya terdahulu.

Pada saat freeport memgang kontrak karya dikenakan pajak PPh sampai 35%. Namun, menurut Sri Mulyani, Menteri Keuangan RI, Negara tetap akan memiliki peluang untuk menerima pendapatan yang lebih besar lagi. Sri Mulyani juga menerangkan bahwa jika ada perubahan UU (undang - undang) PPh dimana Pajak penghasilan bisa turun, maka PT Freeport tetap akan membayar pajak PPh sebesar 25%.

Selasa, 11 Desember 2018

Pertumbuhan Kredit BRI Melonjak

Pertumbuhan Kredit yang dialami oleh Bank BRI terus mengalami pertumbuhan yang sangat positif. PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk merasa optimis akan menutup periode tahun buku 2018 dengan tumbuhnya surplus atau laba bersih hingga mencapai dua digit.
Pertumbuhan Kredit
Pertumbuhan Kredit

Melimpahnya keuntungan yang diraih oleh Bank BRI adalah dikarenakan penyaluran kredit yang diperkirakan mengalami pertumbuhan sebesar 14% jika dibandingkan dengan tahun sebelumnya (YoY). Haru Koesmahargyo, Direktur Keuangan Bank BRI ini menerangkan bahwa pertumbuhan kredit sampai akhir tahun yang tersisa satu bulan ini diperkirakan mencapai 14% dan sesuai dengan target yang telah ditetapkan.

Hingga pada sampai kuartal ke III tahun 2018, Bank BRI telah mendapatkan laba bersih hingga mencapai angka 23,5 triliun rupiah yang tentunya telah tumbuh sebesar 14,6% jika dibandingkan dengan periode yang sama tahun sebelumnya yang hanya mencapai sebesar 20,5 triliun rupiah. Pencapaian luar biasa yang diraih oleh Bank BRI ini dipicu oleh tumbuhnya kredit yang mencapai 16,5% yakni menjadi sebesar 808,9 triliun rupiah.

Sebab Mengetatnya Likuiditas Bank

Likuiditas Bank dikabarkan mengalami pengetatan seiring dengan berakhirnya masa repatriasi sebesar 138 triliun rupiah. Holding period atau masa tahan dana repatriasi untuk program tax amnesty (pengampunan pajak) akan berkahir pada tahun 2019 yang akan datang. Setalah selesainya masa tahan / holding period berakhir, maka nantinya akan ada resiko dana ditransfer kembali pada bank luar negeri.
Likuiditas Bank
Likuiditas Bank

Ujungnya akan menambah resiko pengetatan pada likuiditas perbankan domestik di Indonesia. Wisnu Wardhana, Ekonom Bank Danamon menyatakan bahwa pertangahan tahun 2019, periode lock u dana repatriasi telah habis maka akan ada banyak sekali tantangan terkait likuiditas bank.

Wisnu Wardhana juga mengatakan bahwa Bank Indonesia dan Otoritas jasa keuangan pernah menyampaikan informasi yang menyebutkan bahwa pihaknya tengah menyiapkan suatu instrumen penempatan alternatif agar dapat mempertahankan dana repratiasi untuk tetap berada di dalam negeri. Penggunaan instrumen penempatan yang dimaksud nantinya juga akan dibarengi dengan insentif yang diberikan. Lebih dari itu, bukan hanya insentif saja yang diperlukan melainkan imbal hasil yang tentunya lebih menarik.

Dugaan Korupsi Soeharto ICW

Kasus Dugaan Korupsi Soeharto terus menjadi perhatian publik Indonesia. ICW atau Indonesian Corruption Watch telah meminta kepada presiden joko widodo untuk terus mengusut secara tuntas dugaan kasus korupsi yang melibatkan mantan Presiden ke 2 Indonesia Soeharto sebagai suatu mandat Reformasi.
Korupsi Soeharto
Korupsi Soeharto

Emerson Yuntho, Koordinator Divisi Monitoring Hukum dan Peradilan mencontohkan yakni pengusutan terkait gugatan perdata terhadap sebanyak 6 yayasan milik Soeharto yang samapi saat ini masih belum menemui titik terangnya. Sementara itu, Yayasan Supersemar yang menjadi milik Soeharto telah diputuskan untuk membayar sejumlah ganti rugi kepada Pemerintah Indonesia sebanyak 4,4 triliun rupiah. Koordinator Divisi Monitoring Hukum dan Peradilan ICW juga memninta kepada Jaksa Agung yakni M.

Prasetyo untuk menyegeraka eksekusi terhadap aset yang dimiliki oleh yayasan supersemar. ICW mengaku, pihaknya selalu menyampaikan perihal dugaan kasus korupsi soeharto kepada setiap pemerintahan yang baru. Emerson juga mengungkapkan bahwa jangan sampai kasus ini terhenti tidak berlanjut pada era presiden Jokowi, karena pihaknya masih mempunyai utang (kasus) yang harus diusut terkait dugaan korupsi soeharto.

Elektoral Kandidat Pilpres

Kandidat Pilpres 2019 sampai saat ini terus diterpa berbagai isu. Isu tersebut nyatanya memang berpengaruh terhadap elektabilitas pasangan calon presiden dan wakil presiden baik nomor urut 01 dan 02. Akan tetapi pengaruh isu tersebut tidak signifikan terhadap elektabilitas kedua pasangan calon presiden dan wakil presiden ini.
Kandidat Pilpres
Kandidat Pilpres

Hasil survei dari LSI Lembaga survei Indonesia Denny JA mencatatkan setidaknya ada sebanyak 14 isu yang terjadi selama berlangsungnya Pilpres 2019 ini yang tentunya memberikan efek secara elektoral kepada kedua kandidat pasangan calon presiden dan wakil presiden 2019. Meskipun begitu, menurut hasil survei LSI Denny JA, efek elektoral tidak berpengaruh secara signifikan terhadap elektabiliras kandidat pilpres 2019.

Rully Akbar, Peneliti dari Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA menerangkan bahwa isu yang terjadi tersebut lebih banyak menjadi suatu sensasi dalam diskursus publik. Dari sebanyak 14 isu yang muncul ke permukaan, 11 diantaranya telah memberikan kontribusi elektabilitas pada pasangan clon presiden dan wakil presidne nomor urut 02, Joko Widodo - Ma'ruf Amin.

Bisnis Tradisional Akan Digandeng Startup Digital

Tumbuh kembangnya Startup Digital di tanah air dinilai sangat pesat jika dibandingkan dengan negara - negara lain yang pberada di kawasan asia tenggara. Menanggapi hal tersebut, Presiden Joko Widodo meminta kepada startup digital agar turut membantu dan menggandeng bisnis di sektor tradisional terutama pasa bisnis usaha mikro kecil dan juga menengah (UMKM).
Startup Digital
Startup Digital

Dengan menggandeng UMKM, maka UMKM yang telah terintegrasi dengan startup digital diharapkan dapat meningkatkan skala bisnisnya agar lebih luas lagi. Presiden Joko Widodo menerangkan jangan hanya mengandalkan pada bisnis yang bersifat online saja, Bisnis yang offline pun harus dicarikan solusinya dan jalan keluar yang tepat sasaran.

Berdasarkan pengamatan dan penilaian presiden Joko Widodo usaha mikro kecil dan menengah yang ada di Indonesia juga memiliki kualitas produk yang tidak kalah dengan bisnis yang sudah berkembang sebelumnya. Hanya saja, kekuarangan UMKM terletak pada kemasannya yang belum terlihat menarik. Selain itu, jangkauan pasar UMKM juga sangat terbatas karena hanya memasarkan produknya di depan rumah. Lebih dari itu, UMKM tidak memiliki strategi pemasaran yang baik.

Progress Startup Nasional

Presiden Joko Widodo mendorong Startup Nasional agar mampu mengekspansi pasar luar negeri. Presiden Joko Widodo menilai bahwa potensi besar yang dimiliki oleh startup Indonesia untuk bisa bertumbuh sangatlah besar. Akan tetapi, Presiden Joko widodo berharap bahwa startup nasional memiliki visi untuk dapat berkespansi menuju perluasan pasar luar negeri.
Startup Nasional
Startup Nasional

Presiden Joko Widodo memberikan sejumlah contoah salah satunya adalah startup digital penyedia layanan terpopuler saat ini yakni go-jek yang dinilai sukses berekspansi pada pasar luar negeri. Pada tahun 2018 ini Go-jek telah resmi untuk memenuhi kebutuhan layanan transportasi di Thailand dan juga Vietnam dengan nama yang unik yakni GET dan Go0Viet.

Update paling terbaru, Go-jek juga diisukan melakukan uji coba aplikasinya di kampung halaman Grab, satu satunya pesaing dipasar yang sama. Untuk selanjutnya, Go-Jek bernecana untuk melakukan ekspansi pada pasar Filiphina. Untuk diketahui, Indonesia telah memiliki 4 unicorn yakni Traveloka, Go-Jek, Tokopedia, dan juga Bukalapak. Presiden Joko Widodo juga menjelaskan bahwa dirinya menginginkan lebih banyak lagi unicorn yang dapat lahir di Indonesia agar dapat meningkatkan nilai ekspor teknologi ke negara lain.

Besarnya Biaya Logistik UKM

Tingginya suatu Biaya Logistik pada industri Usaha kecil menengah menjadi suatu hambatan utama dalam menggerakkan bisnis ini di Indonesia dalam memasarkan produknya hingga ke luar negeri. Dengan tingginya biaya logistik, memaksa industri usaha kecil menengah tanah air kesulitan dalam bersaing pada kancah industri luar negeri. Padahal, potensi industri usaha kecil menengah di Indonesia memiliki produk yang cukup diminati oleh pasar global.
Biaya Logistik
Biaya Logistik

Muhammad Yukka Harlanda, CEO atau Chief executief officer Brodo menuturkan bahwa tingginya biaya logisitk sangat menghambat ekspansi dan juga ekspor poduk sepatu lokal. Misalnya saja, untuk pengiriman sepatu dari malaysia ke Indonesia hanya membutuhkan biaya sebesar 5 sampai 10 dolar amerika serikat. Sementara itu, untuk melakukan ekspor dari Indonesia ke malaysia justru biayanya lebih tinggi hingga mencapai 3 kali lipatnya.

Sehingga Harlanda berpendapat bahwa pengiriman produk ke luar negeri terbilang masih lebih mahal jika dibandingkan dengan produk impor. Untuk itu, Harlanda berpendapat bahwa seharusnya, para pelaku industri UKM yang ingin mengekspor produknya diberikan insentif pajak agar dapat meningkatkan daya ekspor UKM Dalam Negeri.

Penyelesaian Sumur Blok Muralim

Pengeboran salah satu sumur di Blok Muralim telah diselesaikan dengan baik oleh NuEnergy. Dart Energy Pte Ltd sebagai anak perusahaan dari NuEnergy terus berupaya untuk mengembangkan potensi blok muralim. Salah satu upaya yang dilakukan oleh anak perusahaan NuEnergy adalah dengan merampungkan proyek pengeboran sumur eksplorasi pada blok Muralim yang terletak di Sumatera Selatan.
Blok Muralim
Blok Muralim

Unggul Setyatmoko, CEO NuEnergy menerangkan bahwa sudah ada sebanyak dua pengeboran sumur eksplorasi yang dilakukan secara bersamaan semenjak tanggal 8 November 2019 yang lalu. Namun, baru ada satu sumur saja yang telah selesai dilakukan pengeboran. Sementara itu, sumur yang lainnya masih dalam tahap proses pengeboran. Untuk diketahui, kedua sumur yang tengah dibor oleh NuEnergy tersebut adalah sumur ke 4 dan ke 5 yang dibor di blok Miralim.

Setalah proses pengeboran selesai, selanjutnya NUEnergy akan melakukan pengujian yang bertujuan untuk mengetahui kandungan minyak dan gas alam yang dikandung oleh sumur blok muralim tersebut. NuEnergy telah menandatangani kesepakatan mengelola blok muralim selama 30 tahun semenjak tanggal 3 Desember 2010.

Berapa Harga BBM Premium Tahun Depan

Harga BBM Premium ditaksir akan mengalami kenaikan pada tahun 2019 mendatang. Hal ii dijelaskan oleh para ekonom yang memprediksi bakal adanya kenaikan harga bahan bakar minyak pada jenis premium tahun 2019 mendatang. Prediksi ini didasarkan pada harga minyak dunia yang kemungkinan akan kembali naik buntut dari pertemuan OPEC beberapa waktu yang lalu dalam pembahasan penekanan produksi minyak agar harga minyak kembali naik.
Harga BBM Premium
Harga BBM Premium

Wisnu Wardhana, Ekonom Bank Danamon pun memprediksi bahwa harga bbm jenis premium akan naik sebesar 500 rupiah per liternya pada tahun 2019 mendatang. Asumsi tersebut juga berdasarkan harga minyak mentah dunia yang akan kembali mengalami kenaikan setelah sempat turun dan tentunya dengan naiknya harga minyak mentah dunia akan mengerek harga minyak mentah yang ada di Indonesia.

Dengan adanya kenaikan harga bahan bakar premium ini nantinya diprediksi akan terjadi inflasi sebesar 0,7%. Kenaikan harga BBM jenis Premium ini juga diperkirakan akan dilaksanakan setelah kontes demokrasi nasional atau Pilpres 2019 selesai dilaksanakan.

Jumat, 30 November 2018

Berita Bisnis 3 Tantangan Ekonomi NasionalBerita Bisnis

Berita Terknini Dilansir dari KataData pada forum “Winning in a Turbulent Economy, Subroto seorang Mantan Sekretaris Jenderal The Organization of the Petroleum Exporting Countries (OPEC) yang juga merupakan mantan menteri Pertambangan dan Energi pada era kekuasaan Orde Baru ini Menyebutkan bahwa terdapat sebanyak 3 tantangan utama yang akan dihadapi oleh Negara Kesatuan Republik Indonesia baik dari sektor perang dagang, revolusi industri, dan isu pemanasan global yang harus diterima oleh Indonesia. Tantangan pertama yang harus dihadapi oleh Indonesia adalah adanya Berita Ekonomi perang dagang yang melibatkan Tiognkok dan AMerika Serikat.
Berita Bisnis
Berita Bisnis
Dengan adanya perang dagang tersebut, akan memberikan dampak yang kurang baik bagi perekonomian Indonesia. Hal ini dikarenakan Indoneisa adalah salah satu eksportir besar barang komoditas untuk tiongkok. Dampak yang paling mengerikan adalah jika tiongkok berupaya untuk mengurangi kuota impornya, maka tentu saja akan berdampak bagi kestabilan angka ekspor nasional. Tantangan kedua yang dihadapi Indonesia adalah adanya Berita Bisnis Revolusi Industri 4.0. Revolusi pada bidang industri teknologi ini harus ditangani dan dipetakan dengan tepat oleh Pemerintah dengan cara menyajikan data yang akurat dan mampu mengikuti perkembangan jaman.

Hal ini dikarenakan revolusi industri 4.0 dapat mempengaruhi kebijakan produksi, konsumsi, dan juga distribusi. Kemudian tantangan yang ketiga menurut Subroto adalah adanya isu pemanasan global yang harus siap dihadapi oleh Indonesia. Menurutnya, cuaca saat ini telah naik sebesar 1,55 degree lebih panas daripada yang terjadi pada revolusi industri yang pertama yakni pada tahun 1975. Sebagai bukti, telah terjadi tanda - tanda perubahan iklim yang cukup ekstrim ditandai dengan munculnya fenomena puting beliung dan juga hujan es di sejumlah tempat, dan bertambah panasnya cuaca. Sementara itu, fenomona ini tidak terjadi pada tahun 2016 dan 2017 yang lalu.

Latar Belakang Bailout Bank Century

Data Ekonomi tanah air pernah dikejutkan dengan kasus bailout bank century. Sebelumnya, Bank Century merupakan hasil merger dari sejumlah bank yakni Bank Pikko, Bank Danpac, dan Bank CIC. Kasus bank century bermula saat bank sentral tersebut dinyatakan gagal dan berdampak sistematik bagi perbankan yang lainnya. Antonius Budi Satria, jaksa penuntut umum komisi pemberantasan korupsi menganggap penetapan gagal tersebut mempunyai tujuan untuk mendapatkan biaya penyelamatan dengan angka sebesar 6,76 triliun rupiha dari LPS (lembaga penjamin simpanan). Dilansir dari Data Bisnis, aliran dana bailout tersebut mengalir untuk pembayaran dana pihak ketiga, pelunasan fasilitas pinjaman jangka pendek, dan lain - lain.
Databoks
Databoks

Berdasarkan rilisan Databoks yang merujuk kepada surat Gubernur Bank Indonesia kepada Menkeu tanggal 20 November 2008 dan juga merujuk kepada rapat konsultasi Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK) pada tanggal 21 November 2008 yang menyebutkan bahwa PMS atau penyertaan modal sementara untuk menaikkan CAR atau rasio kecukupan modal Bank Century menjadi sebesar 8% atau setara dengan angka sekitar 632 miliar rupiah. Adanya angka ini menurut laman https://databoks.katadata.co.id/ adalah berdasarkan pada posisi keuangan per tanggal 31 Oktober 2008. Namun sayangnya, dana bailout tersebut menjadi membengkak sebesar 6,76 triliun rupiah seiring dengan semakin memburuknya keadaan bank century ini. Salah satu penyebabnya adalah banyaknya surat berharga milik Bank Century yang belum terbayarkan dan masih dimiliki oleh pemiliknya yang lama.

Penyebab lainnya adalah buruknya keadaan perekonomian internasional yang terjadi saat itu. Adapun aliran dana sebesar 6,76 triliun rupiah tresebut mengalir kepada pembayaran dana pihak ketiga yang tidak terafiliasi sebesar 2,84 triliun rupiah, Untuk pembayaran penempatan dana di Bank Indonesia sebesar 1.56 triliun rupiah, untuk pembayaran pelunasan FPJP atau fasilitas pinjaman jangka pendek Bank Indonesia beserta bunganya sebesar 706,2 miliar rupiah, lalu untuk pengembalian dana pihak ketiga BUMN, BUMD dan juga yayasan sebesar 554,48 miliar rupiah. Selain itu, dana bailout tersebut juga digunakan untuk pembayaran dana pihak ketiga yang terafiliasi sebesar 80,7 miliar rupiah.

Analis Insight Center kic.katadata.co.id

Katadata Insight Center (KIC) adalah unit bisnis Katadata, khusus dalam penelitian dan analitik data, memberikan wawasan mendalam untuk membantu Anda memahami bisnis Anda sendiri untuk pengambilan keputusan yang lebih baik. Apakah Anda adalah perusahaan skala menengah-kecil atau perusahaan tingkat global, penelitian ini dirancang khusus untuk memenuhi kebutuhan spesifik Anda. Apa yang kita lakukan, dari Laporan Khusus hingga Layanan Langganan Premium, kami memberikan wawasan yang sepenuhnya disesuaikan untuk memenuhi kebutuhan Anda akan data dan informasi yang dapat diandalkan.
kic.katadata.co.id
kic.katadata.co.id
Laporan Spesial Katadata Insight Center, kami adalah ahli dalam mengidentifikasi tren dan pembaruan industri. Sumber daya kami yang berdedikasi bekerja tanpa lelah dengan tujuan menyatukan laporan penelitian perspektif unik kami untuk menyerupai kebutuhan Anda. Indeks Sentimen Pasar Insight Center Katadata, KIC menerbitkan Katadata Market Sentiment Index untuk membantu Anda memprediksi kondisi pasar, dalam basis bulanan. Kami menyederhanakan proses dalam mengidentifikasi probabilistik pasar di Indonesia Stock Market (IDX) Composite. Tim kami telah mengembangkan model logistik untuk menimbang seluruh pasar saham dan melacak perubahan pasar, apakah proyeksi akan bearish, atau bahkan bullish?



Indeks Kepercayaan Investor Katadata, KIC mempublikasikan laporan komprehensif dalam memprediksi tren makroekonomi, dampak politik, dan ikhtisar prediksi di pasar modal. Kami melakukan survei ke lebih dari 300 lembaga keuangan, karena laporan tersebut akan menjadi referensi tepercaya Anda. Klien kami, Kami memupuk klien kami dari berbagai sektor di sektor publik, sektor swasta, dan kantor pemerintah dengan laporan penelitian kami yang komprehensif untuk menyesuaikan kebutuhan mereka. Pengalaman kami yang terkenal, di antara yang lainnya. Informasi Selengkapnya bisa anda akses dengan mengikuti laman berikut ini https://kic.katadata.co.id/.

Senin, 05 November 2018

Penyebab Utama Pesawat Lion Air Jatuh

Pesawat Lion Air Jatuh di perairan Tanjung Karawang Jawa Barat beberapa hari yang lalu. Pesawat Boeing 737 Max 8 dengan nomor penerbangan JT 610 tersebut masih dalam proses pencarian yang intensif. pencarian tersebut sudah menemukan titik terang dengan ditemukannya puing pesawat dan sejumlah korban jiwa penumpang pesawat lion air jt 610. Berdasarkan info manifes, pesawat lion air JT 610 membawa sebanyak 189 penumpang termasuk kru pesawat.
Pesawat Lion Air Jatuh
Pesawat Lion Air Jatuh

Soerjanto Tjahjono, Ketua Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) menyebutkan sebelum pesawat tersebut jatuh, pesawat tersebut telah take off pada pukul 06.10 WIB yang kemudian pada pukul 06.20 WIB mulai kehilangan kontak dan diperkirakan sudah jauh diabwah jangkauan radar. Pesawat lion air JT 610 diperkirakan terkahir berada diketinggian 2.300 sampai dengan 3.000 meter sebelum akhirnya dinyatakan hilang.

Sindu Rahayu, Kepala Bagian Kerja Sama dan Humas Direktorat Jenderal Perhubungan Udara juga mengatakan bahwa sebelum menghilang dari jangkauan radar, pesawat lion air JT 610 sempat meminta untuk return to base.

Beragam Syarat Masuk Perguruan Tinggi Negeri

Pemerintah Indonesia telah menetapkan peraturan baru yang mengatur seleksi masuk Perguruan Tinggi Negeri diseluruh penjuru Tanah air. Dengan kata lain, Pemerintah telah menetapkan suatu aturan abru menegnai tata cara pelaksanaan dalam proses penerimaan mahasiswa baru di perguruan tinggi Negeri yang dimulai tahun ajaran 2019 mendatang.
Perguruan Tinggi Negeri
Perguruan Tinggi Negeri

Aturan terkait pelaksanaan jalur SNMPTN atau Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri ditetapkan memiliki kuota minimal sebesar 20%. jalur seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri ini menggunakan cara dengan memproses penelusuran prestasi dan juga portfolio akademik calon mahasiswa. Sementara itu, untuk jalur SBMPTN atau Seleksi Bersama Masuk perguruan tinggi Negeri memiliki kuota kursi minimal sebesar 40%. Nantinya pada jalur Seleksi Bersama Masuk PTN ini menggunakan UTBK atau Ujian Tulis Berbasis Komputer.

untuk jalur berikutnya yakni seleksi Mandiri, kuota maksimal yang diatur adalah sebear 30% dari jumlah keseluruhan kursi yang telah tersedia. Selain itu, pihak kampus juga dapat melakukan seleksi dengan menggunakan hasil dari Ujian Tulis Berbasis Komputer tanpa diharuskan melakukan seleksi mandiri.

Dimana Jatuhnya Lion Air JT 610

Insiden kecelakaan pesawat Lion Air JT 610 yang jatuh di perairan utara karawang amsih meyisakan duka mendalam bagi para kelaurga korban dan dunia penerbangan tanah air. Pesawat tersebut diduga jatuh pada kedalaman 30 sampai dengan 35 meter.
Lion Air JT 610
Lion Air JT 610

Data dari kemenhub menunjukan bahwa terdapat sebanyak 181 korban penumpang yang terdiri dari 124 berjenis kelamin laki - laki dan 54 perempuan. 1 anak - anak, dan 2 bayi. Sedangkan Awak pesawat terdiri dari 2 pilot dan 5 pramugari yang menjadi korban.

Berikut adalah daftar Penumpang pesawat Lion Air JT 610 yang berangkat dari Bandara Soekarno Hatta menuju Pangkal Pinang ayng diambil dari data kemenhub.

1. Riyan Aryandi
2. Chairul Aswan
3. Paul Ayorbaba
4. Fauzan Azima
5. Naqiya Azmi
6. Berly Boen
7. Prato Dewanto
8. Inayah Dewi
9. Jannatun Dewi
10. Sui Di
11. Dolar
12. Dony
13. Dwinanto
14. Abdul Efendi
15. Efendi
16. Jan Efriyanto
17. Sri Endang
18. Eryanto
19. Xhe Fachridzi
20. Mohammad Fadillah
21. Der Febrianto
22. Filzaladi
23. Fiona Ayu Zen
24. Trie Gautama
25. Rang Adiprana
26. Vivian Afifa
27. Indra Bayu Aji
28. Firmansyah Akbar
29. Wahyu Alldila
30. Resky Amalia
31. Restia Amelia
32. Muhammad Andrian
33. Anggrimulja
34. Dede Angraini
35. Liu Anto
36. Vicky Ardian
37. Arfiyandi
38. Reni Ariyanti
39. Achmad Hadi
40. Tri Hafidzi
41. Fifi Hajanto
42. Ibnu Hantoro
43. Hardy
44. Fais Harharah
45. Darw Harianto
46. Har Harwinoko
47. Chandra Hasan
48. Has Hasnawati
49. Hedy
50. Abdul Khaer
51. Sui Khiun
52. Khotijah
53. Chandra Kirana
54. Ariauw Komardy
55. Igan Kurnia
56. Mariya Kusum
57. Liany
58. Linda
59. Luhba Toruan
60. Mahheru
61. Andr Mangredi
62. Martono
63. Sekar Maulana
64. Mito
65. Adoni Bongkal
66. Matth Bongkal
67. Hari Budianto
68. Budiastuti
69. Ken Cannavaro
70. Liu Chandra
71. Fe Christanto
72. Ariska Cici
73. Dadang
74. Nursi Damanik
75. Dia Damayanti
76. Dary Daryanto
77. Janu Daryoko
78. Moejiono
79. Monni
80. Msyafii
81. Akma Mugnish
82. Murdiman
83. Murita
84. Muhammad Nasir
85. Njat Ngo
86. Nie Nie
87. Zulva Ningrum
88. NoeGrohantoro
89. Noorviantoro
90. Agil Nugroho
91. Hendra
92. Herju Herjuno
93. Dewi Herlina
94. Henny Heuw
95. Ambo Malis HM
96. A Innajatullah
97. Dicky Jatnika
98. Ervin Jayanti
99. Muhammad Jufri
100. Tami Julian
101. Juma Jumalih
102. HK Junaidi
103. Dodi Junaidi
104. Vera Junita
105. Karmin Karmin
106. Y Kartikawati
107. Kasan
108. Tesa Kausar
109. Hesti Nuraini
110. Joyo Nuroso
111. Nurramdhani
112. Onggomardoyo
113. Yoga Perdana
114. Chris Prabowo
115. Riwan Pranata
116. Rio Pratam
117. Junior Priadi
118. Ruslian Purba
119. Puspita Putri
120. Fatikah Putty
121. N Rabagus
122. Shan Ramadhan
123. Ruma Ramadhan
124. Muchta Rasyid
125. Ema Ratnapuri
126. Rebiyanti
127. Nur Rezkianti
128. Rijalmahdi
129. Muhammad Riyadi
130. Imam Riyanto
131. Akhim Rokhmana
132. Romhan Sagala
133. Sah Sahabudin
134. Martua Sahata
135. Ubaidi Salabi
136. Nikky Santoso
137. Yunit Sapitri
138. Mawar Sariati
139. Ase Saripudin
140. Hi Saroinsong
141. Sas Sastiarta
142. Rudolf Sayers
143. Nata Setiawan
144. Cosa R Shabab
145. Shella
146. Sian
147. Man Sihombing
148. Yul Silvianti
149. Bambang Usman
150. Verian Utama
151. Miche Vergina
152. Wanto
153. Wendy
154. Radik Widjaya
155. Krisma Wijaya
156. Daniel Wijaya
157. Andr Wiranofa
158. Witaseriani
159. Nu Sitharesmi
160. Nia Soegiyono
161. Rizal Sputra
162. Mack Stanil
163. Eka M Suganda
164. Rank Sukandar
165. Idha Susanti
166. Rober Susanto
167. Wahyu Susilo
168. Eko  Sutanto
169. Eling Sutikno
170. Sya Syahrudin
171. Hendra Tanjaya
172. Tan Mr Toni
173. Trianingsih
174. Maria Ulfah
175. Wulurastuti
176. Nicko Yogha
177. Reo Yumitro
178. Yuniarsi
179. Yunita
180. Bayi 1
181. Bayi 2

Adapun Awak pesawat Lion Air JT 610 adalah sebagai berikut.

1. Bhavve Suneja (Pilot)
2. Harvino (Co-pilot)
3. Shintia Melina (Supervisi pramugari)
4. Citra Novita Anggelia Putri (Pramugari)
5. Alfiani Hidayatul Solikah (Pramugari)
6. Fita Damayanti Simarmata (Pramugari)
7. Mery Yulyanda (Pramugari)

Sejak 1974 Kunjungan Wisatawan Asing Indonesia

Jumlah Kunjungan Wisatawan Asing Indonesia Setiap tahunnya terus menunjukan peningkatan yang cukup menggembirakan meskipun masih dibawah target yang telah ditetapkan oleh Pemerintah Indonesia Presiden Joko Widodo. Kunjungan Wisatawan Asing yang datang ke Indonesia pada tahun 2017 masih belum mencapai angka yang ditetapkan yakni sebesar 15 juta jiwa kunjungan, sedangkan Kunjungan Wisatawan Asing sebesar 20 juta pada tahun 2019 mendatang.
Kunjungan Wisatawan Asing
Kunjungan Wisatawan Asing

Berdasarkan data dari badan pusat statistik (BPS) menunjukan bahwa Kunjungan Wisatawan Asing yang terjadi sepanjang tahun 2017 telah mencapai angka 14,04 juta kunjungan atau setrara meningkat sebesar 21,88% jika diabndignkan dengan tahun sebelumnya. Hal ini tentu tidak emncapai target yang ditetapkan, namun di sisi lain Kunjungan Wisatawan Asing menunjukan adanya pertumbuhan yang tinggi dalam kurun waktu 27 tahun terakhir ini.

Semenjak tahun 1974, Kunjungan Wisatawan Asing ke tanah air telah mengalami tren peningkatan yang yang membanggakan hingga puncak pertumbuhan tertingginya terjadi di tahun 2017. Namun perlu digaris bawahi juga progres Kunjungan Wisatawan Asing ada yang buruk yakni pada tahun 1998 saat terjadi krisis Asia dan tahun 2003 yang menyebabkan Kunjungan Wisatawan Asing turun lebih dari 10%.

Fakta Korban Lion Air

Kecelakaan Pesawat Lion Air JT 610 diharapkan dapat segera menemukan titik terang. sejumlah Korban Lion Air sudah banyak ditemukan, namun masih banyak yang belum dikethaui kabarnya hingga kini. Kecelakaan yang terjadi pada pagi hari di kawasan laut utara karawang tersebut membuat heboh dan luka mendalam bagi dunia penerbangan Tanah Air terutama keluarga korban kecelakaan lion air yang ditinghalkan.
Korban Lion Air
Korban Lion Air

Kisah tragis dan pilu ini salah satunya terjadi pada penumpang lion air jt 610 yang bernama jandri Efrianto Sianturi yang dirinya berencana untuk menikah dengan Yolanda kekasihnya pada bulan mei 2019 yang akan datang. James Sianturi, ayahanda Jandri langsung berangkat dari Jambi emnuju Jakarta untuk mengetahui kabar nasib anaknya yang menjadi korban kecelakaan pesawat lion air jt 610.

Sementara itu, Presiden Joko Widodo semalam sudah menyambangi markas crisis center bandara soekarno hatta sengaja untuk bertemu dengan para keluarga korban . Presiden juga menyampaikan duka yang sangat mendalam atas terjadinya musibah kecelakaan pesawat lion air jt 610 ini. Presiden Joko Widodo menyebutkan bahwa dirinya mengerti perasaan keluarga korban penumpang lion air jt 610 yang menunggu informasi dari BASARNAS.

Go-Jek Buka Lowongan Sopir Go Car Singapura

Salah satu unicorn Indonesia, Go-Jek tengah mengembangkan sayapnya hingga ke singapura dengan mendirikan layanan Go Car Singapura. sebelumnya, Go-Jek juga mendirikan layanan ojek online Go-viet yang berada di Vietnam dan Get yang berada di Thailand. Kedua brand tersebut dikelola oleh tim dan manajemen yang sekaligus pendiri lokal dengan dukungan keahlian yang kompeten, tekonologim dan investasi dari unicorn Indonesia Go-Jek.
Go Car Singapura
Go Car Singapura

Nadeim makarim, CEO Go-Jek menyebitkan bahwa Go-Jek percaya bahwa amsing - masing tim lokal telah memiliki pengethauan dan juga ekahlian guna meyakinkan kesuksesan bisnis Go-Jek di Vietnam maupun di Tahiland.

Meski sudah membuka kantornya di Singapura awal tahun 2018 lalu, go-jek mengaku belum ngotot untuk menetapkan target operasioal dan juga jumlah mitra go car yang akan direkrut nantinya. isu yang berkembang go car saingapura akan menegdeoankan mitra yang cakap dengan segala persyaratan yang ketat. Dalam keterangannya Go-jek menyebutkan bahwa perusahaannya hanya akan merekrut miotra go car yang berkualitas saja namun untuk saat ini masih belum dijelaskan persyaratan apa saja yang harus dipenuhi bagi calon  mitra go car singapura.

Kebijakan Perkecil Defisit BPJS Kesehatan

Pemerintah memiliki sejumlah kebijakan untuk mengatasi krisis yang terjadi yakni Defisit BPJS Kesehatan. Mardiasmo, Wakil Menteri Keuangan merasa optimis jika program kemenkeu dalam mengeluarkan bauran kebijakan mampu mengatasi dan memperkecil defisit anggaran BPJS Kesehatan (Badan Penyelenggara Jaminan Sosial).
Defisit BPJS Kesehatan
Defisit BPJS Kesehatan

Merujuk pada data prognosis Badan Penyelenggara Jaminan Sosial KEsehatan, terjadinya defisit arus kas bisa mencapai angka yang fantastis yakni sebesar 16,58 triliun rupiah di tahun 2018 sekarang ini, angka tersebut didapat dari akumulasi deifist yang terjadi pada tahun 2017 silam yang mengalami defisit sebesar 4,4 riliun rupiah.

Mardiasmo juga mengatakan bahwa defisit Bpjs KEsehatan cenderug berkurang yakni berkurang sekitar 2,9 triliun rupiah. angka tersebut menurutnya masih dapat diturunkan dengan menggunakan strategi bauran kebijakan kemenkeu dengan target yang tidak recehan jika strategi ini dijalankan dnegan optimal. Salahs atu kebijaknnya adalah dengan mencegat tunggakan pemerintah daerah. kebijakan ini sesuai dengan dijalankannya PMK (peraturan pemerintah keuangan) Nomor 183 2017 menegnai Tata Cara Penyelesaian Tunggakan Iuran Jamkes (jaminan kesehatan) Pemerintah daerah yang dipotong melalui dana alokasi umum dan/atau dana dari bagi hasil.

Dana Asing Tinggikan Risiko Investasi

CDS (Credit Default Swap) SBN (surat berharga negara) terpantau terus mengalami kenaikan. Naiknya credit default swap ini menunjukan bahwa adanya peningkatan persepsi terhadap risiko dalam berinvestasi. namun disisi yang lain Dana Asing sampai saat ini masih tercatat mengalir lancar masuk ke pasar surat berharga negara.
Dana Asing
Dana Asing

David Sumual, Kepala Ekonom Bank Central Asia menyebutkan bahwa credit default swap masih berada dalam posisi yang cukup baik hal ini disebabkan lantaran tidak adanya lonjakan yang drastis. Maka, hal ini masih bisa untuk menopang arus masuk dari dana asing. Dirinya juga menyebutkan bahwa saat ini masih relatif baik jika dibandingkan ketika terjadi taper tantrum. Sedangkan pada tahun 2008 credit default swap bahkan menyentuh angka lebih dari 20% dan suku bunga surat berharga negara sebesar 20%.

Pada saat ini, yield atau imbal hasil surat berharga negara terpantau mengalami lonjakan namun maasih dalam kendali yang baik. Surat berharga negara dengan tenor selama 5 tahun saat ini telah berada pada persentase 8,46% atau naik sebesar 249,7 basis poin jika dibandingkan dengan pada posisi awal ditahun 2018 ini. Sementara itu, yield surat berharga negara dengan tenor 10 tahun berada pada persentase 8,68%.

Pemerintah Keluarkan Perintah Cari Badan Pesawar Lion Air

Presiden Indonesia Joko Widodo atau yang akrab disapa Jokowi telah menginstruksikan kepada segenap relawan dan juga tim sar untuk mencari bangkai dari Badan Pesawar Lion Air JT610 yang jatuh diperairan tanjung karawang beberapa hari yang lalu tersebut 24 jam non stop. Meskipun lokasi jatuhnya pesawat sudah ditemukan, namun sampai saat ini masih belum ditemukan dimana bangkai badan pesawat lion Air JT610 tersebut.
Badan Pesawar Lion Air
Badan Pesawar Lion Air

Pihak Basarnaspun melakukan pencarian yang diperbantukan oleh ebberapa kapal dari TNI, Kemenhub, Swasta, dan lains ebagainya sebanyak total 15 kapal untuk ikut membantu menemukan badan pesawat lion air JT610 itu. Kepala Basarnas juga mengatakan akan emlakukan pencarian secara all out dan menggunakan segenap peralatan, pengetahuan, dan pengalaman yang ada agar dapat segera menemukan badan lion air JT610 serta kotak hitam didalamnya.

Seperti yang diketahui, kotak hitam dapat merekam pembicaraan di dalam kabin pilot. Pembicaraan ini dapat direkam selama 2 jam antara pilot, co pilot, dan Menara Pengawas ATC, selain merekam percakapan, Black Box juga berfungsi sebagai perekam jejak rute pesawat apakah sudah ada diajulur sebenarnya atau keluar jalur.

Senin, 22 Oktober 2018

Dibalik Restrukturisasi TPS Food

TPS Food dikabarkan akan memiliki invetor baru untuk memulihkan kondisi keuangan TPS Food. Investor tersebut akan mengupayakan rek=strukturisasi secara menyeluruh didalam tubuh TPS Food Grup mengingat banyaknya masalah yang dihadapi oleh perseroan yang sangat kompleks ini. Sebelumnya, TPS Food adalah perusahaan yang fokus bergerak pada bidang makanan dan beras. TPS Food juga membawahi 13 anak perusahaan diantaranya yakni PT Putra Taro Paloma yang merupakan pemilik merek dagang Taro dan PT Indo Beras Unggul atau yang dikenal IBU pemegang merek dagang Beras Maknyuss.
TPS Food
TPS Food

Salah satu upaya restrukturisasi yang akan dilakukan oleh perseroan adalah untuk menyelesaikan pembayaran bunga dan juga imbalan pada para pemilik obligasi dan juga sukuk yang diterbitkan oleh perusahaan pada tahun 2013 lalu. Seperti yang diketahui bahwa total dana yang mesti dibayar oleh TPS Food adalah sebesar 46,12 Miliar rupiah dengan rincian - rincian diantaranya yakni Obligasi TPD Food I tahun 2013 yang mencapai angka 30,75 Miliar rupiah dan juga imbalan Sukuk TPS Food I tahun 2013 yang menca[ai 15,37 miliar rupiah.

Permasalahan yang terjadi pada TPS Food tidak hanya pada pengembalian dana obligasi dan sukuk, lebih dari itu aksi saling klaim antara jajaran direksi dan komisaris pun menambah kekisruhan yang terjadi. oleh karenanya, TPS Food akan menyelenggarakan RUPSLB atau Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa yang rencananya akan dilaksanakan apda 28 Oktober 2018 mendatang.

Suksesnya Partai Koalisi Lintas Ceruk

Usungan Partai Koalisi dalam setiap pemilu, nyatanya akan memberikan beragam efek yang baik. namun, perpaduan partai koalisi yang proposional dipadukan dengan koalisi lintas ceruk akan lebih memberikan efek yang baik kepada hasil pemilu. Melansir dari analisa Polmark yang dipublikasikan pada hari kamis kemarin menunjukan bahwa tingkat kesuksesan kolaisi yang lintas ceruk pasar bisa mencapai 68,8% pada Pilkada 2015.
Partai Koalisi
Partai Koalisi

Sementara itu, peluang menang untuk koalisi dengan ceruk apsar yang majemuk hanya sebesar 28,5%. Besaran angka ini akan semakin mengecil apabila koalisi partai hanya memilih ceruk pemilih muslim yang hanya mampu memberi kontribusi sebesar 2,7% saja.

Fenomena yang samapun terjadi pada Pilkada tahun 2017 lalu. Tingkat suksesnya koalisi yang lintas ceruk pasar mencapai angka 79,2% sementara itu, tingkat kesuksesan koalisi partai yang menggunakan ceruk pasar majemuk hanya sebesar 18,8% dan koalisi partai dengan ceruk pemilih muslim hanya mampu berkontribusi suara sebesar 2% saja. oelha karenanya, Pelaku politik hendaknya bisa memdaukan antara kepentingan partai, rakyat dan juga kepentingan pada ceruk pasar agar mampu menjaring segala golongan dari ceruk pasar masyarakat Indonesia.

Pengolahan Lahan Sawit Indonesia

Separuh dari Lahan Sawit Indonesia saat ini dimiliki oleh perusahaan swasta. Merujuk pada data dari Kementerian Pertanian bahwa luas lahan sawit Nasional pada tahun 2017 adalah mencapai luas 12,3 juta ha. dan dari jumlah tersebut sebanyak 6,8 juta ha atau sebanyak 55,24% luas lahan sawit dalam pengoperasiaannya dilakukan oleh Perkebunan Besar swasta atau PBS. adapun sisanya yakni seluas 4,8 juta ha atau sebesar 38,64% pengoperasiaannya dilakukan oleh PBN atau perusahaan besar Negara dan sekitar 753 ribu ha adalah milik perkebunan rakyat.
Lahan Sawit Indonesia
Lahan Sawit Indonesia

Sementara itu, Pemerintah melalui kementeriannya yaki Kementerian Kehutanan dan Lingkungan HIdup KLHK sedang berupaya untuk memproses 2,3 juta ha kebun sawit yang terletak dalam kawasan hutan.

Upaya evaluasi ini dilakukan berdasarkan pada inpres atau instruksi presiden No 8 Tahun 2018 tentang penundaan dan evaluasi perizinan sawit dan juga peningkatan produktivitas di sektor perkebunan kelapa sawit. Adanya Moratorium perluasan lahan sawit ini ditujukan agar menjadi langkah awal dalam penyelesaian konflik lahan yang terjadi antara masyarakat dan juga korporasi yang mengelola kebun sawit tersebut.

Google Akan Tarik Biaya Lisensi HP Android

HP Android yang selama ini kita pakai rencannaya awal tahun depan akandikenakan pajak lisensi hingga sebesar 600 ribu rupiah untuk setiap penjualan smartphone dengan aplikasi Google Mobule Service, untungnya, hal ini berlaku hanya di Benua Eropa Saja. Alphabet Inc atau Google akan mengenakan biaya sampai dengan sekitar  ribu rupiah untuk setiap penjualan perangkat android yang terjadi di BEnua Eropa. Upaya ini menyusul dengan adanya kebijakan baru di Benua Eropa terkait dengan monopoli.
HP Android
HP Android

Nantinya, semua produsen perangkat android yang berada di Eropa harus membayar ke Alphabet Inc untuk lisensi aplikasi yang berada dalam pake GMS atau Google Mobile Service seperti Gmail, Google Play Store, Chrome, dan juga Google Maps.

Kutipan dari The Verge pada akhir pekan lalu mengungkapkan bahwa biaya pajak atau isensi tergantung dari negara asal produsen dan juga jenis perangkatnya. kebijakan ini akan berlaku hanya utnuk perangkat yang diaktifkan pada tanggal 1 februari dan setelah tanggal  februari tahun 2019.

11.11 Diskon Alibaba Dimulai

Alibaba dikabarkan akan merayakan ulang tahun perusahaannya, perusahaan belanja online terbesar di Dunia ini akan merayakan ulang tahunnya dengan mengadakan pesta Diskon Alibaba yang rencananya akan dimeriahkan oleh sebanyak 500 ribu produk. Daniel Zhang, CEO Alibaba Group kemarin telah emluncurkan acara 11.11 Global Shopping Festival 2018 di Republik Rakyat Tiongkok. Dirinya menjanjikan bahwa acara pada tahun ini akan menjadi ecara yang terbesar dari sisi skala dan juga partisipan yang ikut didalmnya.
Diskon Alibaba
Diskon Alibaba

Dalam mensukseskan pesta belanja online yang penuh dengan diskon ini rencananya seluruh cabang bisnis yang berada pada ekosistem Alibaba akan turut mendukung secara penuh. Mereka akan menghadirkan pengalaman belanja yang baru yang diperuntukan bagi ratusan juta konsumen yang menginginkan produk berkualitas tinggi pelayanan yang cepat, dan juga dapat menjadi andalan.

Zhang berpendapat bahwa pada kesempatan kali ini ada imbuhan strategi retail Alibaba yang mengkombinasikan retail berdaring atau online dengan luring atau offline melalui teknologi terkini. Hal ini merupakan suatu upaya lanjutan dari onsep 11.11 yang Zhang kampanyekan satu dekade lalu.

Bos Properti Yang Tersandung Kasus Suap

Terkuaknya kasus suap Meikarta tentunya menjadi dafatr panjang permasalahan kasus suap yang turut menyeret Bos Properti Tanah Air. Pada Kasus Suap megaproyek meikarta turut menyeret ke meja hijau Direktur Operasional LIppo Group yakni Billy Sindoro. yang artinya, hal ini menambah kasus suap yang melibatkan pejabat daerah serta petinggi bos properti Nasional.
Bos Properti
Bos Properti

Sebelum mencuatnya kasus suap meiakrta, sebelumnya pada tahun 2016 mucul kasus suap rekalamsi di teluk Jakarta yang menyeret Bos Properti PT Agung Podomoro Land yang dalam kasusnya Ariesman Widjaja selaku Presiden Direktur Agung Podomoro Land telah diduga melakukan suap kepada anggota DPRD DKI yang bernama Muhammad Sanusi dengan suap sebanyak 2 Miliar Rupiah.

Pada tahun sebelumnya yakni tahun 2015, Rudiyanto, Direktur PT Ciputra Optima Mitra ikut terlibat kasus tukar guling tanah yang juga menyeret Ikmal Jaya selaku Walikota Tegal kala itu. Proyeksi kerugian yang dialami oleh Negara pada kasus yang menyeret anak usaha gurita milik Ciputra Group ini diperkirakan mencapai nilai 35 miliar rupiah.

Rabu, 17 Oktober 2018

Tarif Listrik Tidak Naik

Pemerintah menunda kenaikan Tarif Listrik hingga akhir tahun ini. PT PLN Persero akhirnya juga memutuskan untuk tidak menaikkan TDL (tarif Dasar listrik) untuk segala golongan. Penundaan kenaikan listrik ini sebenarnya akna menjadi beban bagi PLN, karena saat ini indikator untuk membentuk tarif dasar listirk yang baru seperti naiknya harga minyak dunia dan turunnya nilai tukar rupiah.
Tarif Listrik
Tarif Listrik

I Made Suprateka, Kepala Satuan Komunikasi Korporat PLN (Persero) menyatakan bahwa keputusan untuk tidak menaikan TDL ini adalah buah kebijakan Pemerintah. Hal ini dikarenakan penetapan Tarif dasar listrik harus melalui Peraturan Kementerian ESDM (energi dan sumber daya mineral).

Selain itu, pertimbangan lain untuk tidak menaikan tarif dasar lsitrik adalah untuk menjaga kemampuan masyarakat dalam memenuhi kebutuhan energi listriknya. I Made Suprateka juga mengatakan bahwa Pemerintah tetap ingin agar tarif dasar listirk ini menjadi terjangkau oleh seluruh lapisan masyarakat. Disisi lain, PLN harus bekerja keras untuk melakukan efisiensi ditengah naiknya harga minyak dunia serta penurunan nilai rupiah terhadap dolar Amerika Serikat.

Selebriti Terkaya Indonesia

Predikat Selebriti Terkaya di Indonesia pada tahun 2016 ini dipegang oleh Agnes Monica. Berdasarkan data dari toprichest.com, artis multi talent yang juga dikenal dengan nama Agnez Mo ini dikalim memiliki kekayaan yang sangat besar yakni mencapai 16 juta dolar Amerika Serikat atau sebesar 211,2 miliar rupiah jika kurs 1 dolar 13.200 rupiah.
Selebriti Terkaya
Selebriti Terkaya

Kekayaan yang dimiliki Agnez Mo ini berasal dari sejumlah kegaitan keartisannya, agnez mo jga pernah berduet dengan Michael Bolton. jika dibandingkan dengan artis tanah air lainnya, Agnez Monica terkenal memasang tarif yang paling mahal untuk tampil dalam sebuah pertunjukan. Sedangkan pada urutan kedua ada artis kawakan Anjasmara yang memiliki kekayaan sebesar 15 dolar Amerika Serikat atau sebear 198 miliar rupiah.

Anjasmara memulai karir sebagai artis model yagn mencapai puncak popularitasnya saat dirinya memerankan cecep dalam sinetron si Cecep pada tahun 2005 silam. Selanjutnya, diurutan ketiga ada komedian Tukul Arwana yang memiliki aset yang mencapai 13,5 juta dolar Amerika Serikat.